Hi Mom!
Login/Register di sini
Menu
Home Tentang Kami Ruang Anak Ruang Mom Loyalty Program Berita
Tanya Psikolog
Mom Bunga Candra Fianti
anak pertama merasa tak di sayang siang dok,, anak saya yang besar berumur 7 tahun dan anak saya kedua berumur 5 tahun,, saya memberikan kasih sayang dan perhatian yangs saya rasa cukup sebagai ibu,,, tetapi ketika saya memarahi yang pertama karena menyakiti adiknya dia selalu berkata saya pilih kasih,, boleh minta saran dok,, biar kakak.x tidak beranggapan demikian terimakasih
anak pertama merasa tak di sayang oleh Mom Bunga Candra Fianti siang dok,, anak saya yang besar berumur 7 tahun dan anak saya kedua berumur 5 tahun,, saya memberikan kasih sayang dan perhatian yangs saya rasa cukup sebagai ibu,,, tetapi ketika saya memarahi yang pertama karena menyakiti adiknya dia selalu berkata saya pilih kasih,, boleh minta saran dok,, biar kakak.x tidak beranggapan demikian terimakasih
Psikolog Roslina Verauli
Psikolog Roslina Verauli
Selamat siang mom.. Betul, seadil apapun rasanya OT sudah berlaku, tetap saja dalam penghayatan anak OT bisa dirasa pilih kasih dan tidak adil. Maklum, setiap anak memiliki kebutuhan afeksi yang berbeda-beda mom. Agar si kakak tak merasa Anda pilih kasih, ada baiknya Anda tak terlalu terlibat saat mereka bertengkar. Pertengkaran dengan saudara justru ajang anak berlatih keterampilan sosial yang penting yakni; mengatasi konflik. Penting saat mereka bersosialisasi di luar rumah kelak. Anda baru terlibat bila mereka bertengkar dengan melibatkan kekerasan Tentu saja yang dilerai keduanya. Tak hanya kakak. dan tiap anak berhak untuk membela diri dan menjelaskan pertikaian dari versi mereka masing-masing. Terutama mengingat si adik pun sudah umur 5 tahun. Artinya sudah diharapkan mampu mengelola diri dan emosi seperti kakaknya. Jadi tak selalu harus dibela. demikian ya mom:)
Login dulu ya mom di sini sebelum memberi komentar
Login/Register di sini
Komentar Terbaru
padaTak Hanya Menghibur, Ide... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaCara Seru Libatkan Anak... oleh Mom Yeni Setiyawati
padaJangan Asal Marah,... oleh Mom Yeni Setiyawati
artikel & Tips
13 Apr 2015
Selain harus terus update ilmu, kesabaran adalah modal utama mengasuh anak, terutama di usia balita. Coba yuk, Mom, arahkan dan fasilitasi anak...
Selengkapnya
Lihat Semua Artikel & Tips